Cara Merawat Bayi Yang Baru Lahir Dengan Benar

Bagi anda seorang Ibu yang baru pertama kali punya momongan pasti timbul banyak pertanyaan bagaimana sih cara merawat bayi yang baru lahir ?. ya benar sekali bahwa bayi yang baru lahir sangat rentan sekali terkena penyakit di karena kan system imun pada sang bayi masih sangat lemah. Tetapi bagi seorang Ibu momen melahirkan seorang bayi tentu nya menjadi momen yang sangat membahagiakan. Bagi pasangan yang baru memiliki anak pengetahuan tentang cara merawat bayi masih sangat minim. Maka dari itu beberapa tips berikut mungkin akan membantu anda.

Cara Merawat Bayi Yang Baru Lahir Dengan Benar

Cara Merawat Bayi Yang Baru Lahir Dengan Baik

Cara merawat bayi yang baru lahir pada pertama kali yang perlu di perhatikan adalah tentang makanan si bayi. Saat bulan pertama, sang bayi akan menangis menandakan dia sedang lapar. Solusinya tentunya berikan ASI ekslusif dari Ibu, walaupun susu formula menjadi alternative tetapi tidak akan bisa mengalahkan kualitas gizi dari ASI. Lalu sesegera mungkin bersihkan bokong bayi bila sudah BAB untuk menghindari iritasi pada kulit bayi. bila ingin mengajak bayi keluar rumah sebaiknya kenakan topi, kaos kaki, sepatu, dan mantel supaya bayi tidak masuk angin. Bagi anda yang selalu mem bedong bayi terlalu sering dapat lihat pada bagian lehernya apakah terasa lembab dan panas bisa menyebabkan bayi kegerahan.

Cara Merawat Bayi Yang Baru Lahir Yang Sesuai

Berikut cara merawat bayi yang baru lahir lainnya. Biasanya anda akan mudah menggunakan produk – produk perawatan bayi seperti lotion, baby oil, baby cream, bedak bayi dan lain sebagainya, sebenarnya tidak semuanya dibutuhkan bayi. pilihlah yang dirasa cocok untuk si bayi bila muncul bercak merah pada kulit seperti iritasi segeralah hentikan pemakaian produk perawatan tersebut. Karena di takutkan akan menyebabkan alergi yang dapat membahayakan sang bayi.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Merawat Bayi Yang Baru Lahir Dengan Benar"

Posting Komentar